Mohon tunggu...
KOMENTAR
Seni Pilihan

Grebeg Sadran Agung Adisara Full Ebeg

20 Maret 2023   22:56 Diperbarui: 20 Maret 2023   23:19 656 3
Grebeg sadran merupakan tradisi adat setiap tahunnya dilaksanakan sebagai penghormatan nilai-nilai luhur pada sejarah. Seperti warga Desa Glempang, tepatnya dusun Adisara, Kecamatan Mandiraja-Banjarnegara-Jawa Tengah yang baru saja menyelenggarakan sebuah tradisi yang sudah menjadi adatnya desa setempat memperingati Sadranan setiap tahunnya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun