Cimahi yang dikenal dengan Kota Militer mempunyai taman yang berada di daerah strategis. Taman ini diapit oleh Rumah Militer Dustira, Stasiun Cimahi, Gedung Pertemuan (The Historic) , Pusdik, Sekolah, Gereja dan Perumahan Militer. Peletakan taman ini ternyata sudah dibangun bersama dengan tata letak Rumah Sakit, Stasiun, dan pusat pendidikan di masa Hindia Belanda.
KEMBALI KE ARTIKEL