Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Lebih dari Sekedar Istirahat: Bagaimana Tidur yang Cukup Membentuk Kesehatan Mental Anda

1 Desember 2024   02:01 Diperbarui: 1 Desember 2024   02:01 26 1
Bukan sekedar beristirahat setelah hari yang panjang! Sama seperti makan dan minum, tidur adalah salah satu kebutuhan paling dasar kita semua. Tidur merupakan salah satu faktor penting yang harus dilakukan agar kesehatan fisik dan kesehatan mental terjaga.

Tidur adalah keadaan berkurangnya aktivitas mental dan fisik dimana kesadaran berubah dan aktivitas sensorik tertentu terhambat. Saat tidur, terjadi penurunan aktivitas otot dan interaksi dengan lingkungan sekitar.

Walaupun penting, tidak jarang kita menganggap remeh pentingnya tidur, dan mengorbankannya demi kegiatan-kegiatan lainnya seperti mengerjakan tugas, nonton film, man game, dan masih banyak lagi. Padahal, kualitas tidur yang buruk bisa berdampak besar pada kesehatan tubuh dan mental kita!  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun