Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mahasiswa FISIP UIN Walisongo Semarang Raih Juara 3 Event Infografis Internasional di TIN Festival 2024

2 Desember 2024   11:32 Diperbarui: 5 Desember 2024   13:54 39 0
Dicki Suandi Permana, mahasiswa dari Program Studi Ilmu Politik UIN Walisongo, kembali mengangkat nama kampus tercinta dan Indonesia dengan meraih Juara 3 dalam kategori Infografis pada TIN FESTIVAL 2024 yang diadakan oleh Universitas Padjadjaran pada Sabtu, 30 November 2024. Dalam ajang internasional yang bergengsi ini, Dicki mempresentasikan infografis berjudul "Arcadia Smart Village", yang mengusung konsep pengembangan desa berbasis ekonomi dan pertanian sirkular. Karyanya menggabungkan empat pilar utama: integration hub, smart irrigation, waste production hub, dan community development hub, yang mendapatkan pujian tinggi dari dewan juri berkat kreativitas dan relevansinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun