Di tengah perkembangan dunia digital yang semakin pesat, seperti media sosial salah satunya Instagram bisa menjadi sarana bagi para penjahat untuk melakukan penipuan online dengan menjual barang bermerek nyatanya palsu. Hal ini bisa merugikan konsumen yang tertarik dengan harga murah dan kualitas tinggi yang dijanjikan, tetapi ternyata mendapatkan barang yang tidak sesuai dengan harapan. Media sosial memang memudahkan para pembeli karena lebih mudah untuk membandingkan saat membeli online. Namun jika tidak mencari dengan teliti mungkin akan terjadi suatu hal yang tidak diinginkan.
KEMBALI KE ARTIKEL