Sobo Ketapanrame 2025 adalah event trail run yang dilaksanakan di desa Ketapanrame, Trawas, Mojokerto. Lomba digelar pada hari minggu 19 Januari lalu. Lomba mempertandingkan nomor lari 5K tail, 10K trail dan 17K trail dengan tantangan medan berbeda-beda. Kami sekeluarga memilih nomor 5K.
KEMBALI KE ARTIKEL