Kota Semarang, Jawa Tengah -- COVID-19 merupakan suatu penyakit dari infeksi virus severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2). COVID-19 ini dapat menyebabkan gangguan sistem pernapasan, mulai dari gejala yang ringan seperti flu, hingga infeksi paru-paru, seperti pneumonia. Kasus pertama penyakit ini terjadi di kota Wuhan, Cina, pada akhir Desember 2019.Â
KEMBALI KE ARTIKEL