Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menciptakan Lingkungan Aman di Media Sosial untuk Remaja

19 Mei 2024   16:42 Diperbarui: 19 Mei 2024   16:46 89 0
Di era digital saat ini, media sosial telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan remaja. Remaja di sekolah MTsN 2 Kota Kediri, seperti halnya remaja di tempat lain, banyak menghabiskan waktu di platform media sosial seperti Instagram, Facebook, dan TikTok. Meskipun media sosial menawarkan berbagai manfaat, seperti berkomunikasi dengan teman dan memperoleh informasi, penggunaan yang tidak bijaksana bisa menimbulkan dampak negatif. Oleh karena itu, menciptakan lingkungan aman di media sosial bagi remaja menjadi sangat penting.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun