Mohon tunggu...
KOMENTAR
Music

Jungkook BTS Ungkap akan Rilis Single Baru dan Mini Album pada November!

1 Agustus 2023   22:48 Diperbarui: 1 Agustus 2023   23:01 332 0
Kabar baik untuk para penggemar BTS, khususnya stand solo Jungkook BTS. Pasalnya Jungkook BTS menyatakan bahwa ia berencana untuk merilis single baru dan mini album sebelum akhir November ini. Pernyataan ini ia ungkapkan saat ia menjadi bintang tamu di acara Suga yakni "Suchwita" beberapa hari yang lalu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun