Tak bisa dipungkiri, kebijakan WFH dan juga School from Home (SFH) berpotensi membuat anak semakin dekat dengan gawai. Apalagi di era milenial ini, banyaknya waktu luang di rumah mau tak mau menjadikan gawai yang mempunyai berbagai macam layanan hiburan banyak dijadikan pelarian dari kesuntukan yang dirasakan.
KEMBALI KE ARTIKEL