Dalam riwayat Sahih al-Bukhari, Rasulullah SAW memberikan kabar gembira tentang keberadaan sekelompok orang dari umatnya yang senantiasa membela kebenaran hingga hari kiamat. Mereka akan terus bersikap jujur dan berani, tidak gentar menghadapi tantangan, hingga datangnya ketetapan Allah SWT.
KEMBALI KE ARTIKEL