Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Peranan Sistem Informasi Manajemen dalam Pengambilan Keputusan

12 Mei 2016   14:39 Diperbarui: 12 Mei 2016   14:47 7597 0
PERANAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN

  • Sebuah organisasi pada dasarnya selalu membuat adanya sebuah sistem yang bisa digunakan untuk mengumpulkan, mengelola, menyimpan,melihat dan menyalurkan kembali informasi yang bersangkutan. Sebagai contohnya adalah sebuah organisasi yang bergerak dalam uasah penjualan barang, maka jenis informasi yang diperlukan pertama kali sebelum organisasi tersebut memasarkan barangnya adalah:
  • Informasi mengenai kebutuhan yang ada didalam masyarakat terhadap barang yang akan dipasarkan
  • Informasi mengenai kemampuan dan daya beli masyarakat
  • Informasi mengenai peraturan-peraturan penerimaan yang ada hubungannya dengan barang yang akan dipasarkan
  • Informasi mengenai pe``ain, dan
  • Informasi lain yang relevan.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun