Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Ingat dan Lupa

29 Maret 2017   14:32 Diperbarui: 29 Maret 2017   14:42 2316 0
Memori memiliki urgensi yang besar dalam kehidupan manusia. Sebab, memori kita atas pelajaran yang terdahulu. Informasi-informasi kita, dan pengalaman-pengalaman terdahulu kita memungkinkan kita untuk mengatasi problem atau masalah-masalah baru yang akan menghadang kita di masa yang mendatang. Selain itu, memori juga membantu kita untuk melanjutkan program dalam memperoleh informasi-informasi baru dan menyingkap hal-hal yang baru. Memori merupakan sesuatu yang penting dalam pengembangan kemajuan ilmu dan peradaban manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun