Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Menjaga Eksistensi Industri Komik Indonesia

16 Desember 2016   05:29 Diperbarui: 4 Mei 2017   14:44 141 1
Komik Indonesia pernah berjaya di era tahun 70-an. Saat itu teknologi belum terlalu canggih seperti sekarang. Acara televisi baru ada segitu-gitunya. Belum ada internet, komputer, laptop apalagi gadget. Satu-satunya hiburan murah meriah yang digandrungi anak-anak di masa itu adalah komik. Komik tipis berdimensi kira-kira 20x15 cm dengan ketebalan kurang dari 0.5 cm menjadi salah satu pelopor kelahiran industri kreatif di subsektor penerbitan dan percetakan. Dengan kualitas cetak yang seadanya dan gambar yang hitam putih,  komik-komik khas Indonesia pada jaman itu telah menjadi legenda luar biasa di tanah air.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun