Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Hama Kebal, Bagaimana Pestisida Bisa Gagal?

3 November 2024   14:53 Diperbarui: 7 November 2024   10:07 98 6
Seperti kita ketahui semakin lama merek pestisida mulai banyak dan beraneka ragam, para petani kita umumnya di indonesia banyak menggunakan pestisida untuk mengatasi serangan hama. Dulu petani menyemprot tanaman hanya dengan pestisida A saja, hama langsung mati, akan tetapi sekarang meskipun kita sudah menyemprot nya berkali-kali, hama tetap hidup dan berkembang biak. Memang saat kita menyemprot tanaman dengan pestisida populasi hama terlihat berkurang, akan tetapi beberapa waktu kemudian, hama muncul kembali dengan jumlah yang lebih banyak dan sulit untuk dikendalikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun