Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kesenian Menjadi Fondasi Pendidikan: Relevansi Filosofi Ki Hadjar Dewantara Masa Kini

13 Desember 2023   12:20 Diperbarui: 13 Desember 2023   12:27 296 0
‘Ambuka raras angesti widji’. Dalam Bahasa Indonesia, ujaran Bahasa Jawa dari Ki Hadjar Dewantara tersebut dapat diartikan menjadi ‘kesenian sebagai dasar dari pendidikan’. Ketika masih menjadi pendiri Taman Siswa di tahun 1920an, Ki Hadjar Dewantara telah memiliki suatu gagasan untuk menjadikan kesenian sebagai fondasi pendidikan di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun