Ditemui dirumahnya di Desa Nirwana, Kec Sui Kakap. Bu Saripah bercerita mengenai kehidupan keluarganya. Ibu Saripah berusia 42 tahun dan suaminya Pak Yono berusia 45 tahun, pendidikan terakhir Bu Saripah dan Pak Yono adalah SMA. Dari hasil pernikahan Bu Saripah dan Pak Yono, dikaruniai 4 orang anak. Anak pertama SD kelas 6, anak kedua SD kelas 3, anak ketiga balita, dan anak keempat masih bayi.
KEMBALI KE ARTIKEL