Dalam dunia konstruksi selalu mentargetkan pekerjaan selesai dengan tepat waktu. Suatu proyek terkadang terdapat pekerjaan yang selesai melebihi waktu yang sudah ditetapkan, walaupun pekerjaan sudah dilakukan dengan teliti namun terkadang kesalahan bisa terjadi. Penggunaan
time Schedule dalam manajemen proyek menjadi solusi untuk menghindari terjadinya kesalahan serta upaya agar proyek dapat berjalan sesuai dengan ketentuan yang sudah ditetapkan.Â
KEMBALI KE ARTIKEL