Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Inovasi Teknologi Permukiman Karya Anak Negeri

28 November 2014   21:38 Diperbarui: 17 Juni 2015   16:35 917 1

Siapa sangka Indonesia ternyata telah lama menghasilkan inovasi teknologi permukiman yang lebih bermanfaat, murah dan mudah untuk diterapkan. Inovasi teknologi tersebut diantaranya adalah teknologi bangunan tahan gempa, green building, pengelolaan sampah, pengelolaan air limbah rumah tangga hingga teknologi air minum dan sanitasi terpadu. Yang lebih membanggakan, semua inovasi teknologi tersebut dihasilkan dari tangan-tangan anak negeri yang tergabung di Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Puslitbangkim Kemenpupera). Hal ini terungkap dalam acara Kompasiana nangkring bareng Kemenpupera kemarin (27/11) yang bertempat di Pendopo Gedung Cipta Karya Kemenpupera Jl. Pattimura No. 20, Jakarta.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun