Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kkn

Diversivikasi Pendapatan Keluarga, Pelatihan Pengolahan Limbah Minyak Jelantah Menjadi Produk Bernilai Ekonomis

12 Agustus 2024   17:17 Diperbarui: 12 Agustus 2024   17:19 28 1
Desa Gilirejo dihuni oleh kurang lebih 1500 penduduk dalam 700 Kartu Keluarga. Dihuni oleh ratusan keluarga menjadikan limbah rumah tangga turut menyertai kehidupan. Salah satu limbah rumah tangga yang menjadi permasalahan umum adalah limbah minyak jelantah. Limbah minyak jelantah dapat menjadi masalah apabila, terus menerus dikonsumsi dan dibuang sembarangan. Minyak jelantah dapat menyebabkan masalah kesehatan seperti kesehatan jantung, lalu bermasalah pada lingkungan yakni pada kesuburan tanah yang berkurang. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun