Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Bantu Pencegahan Stunting: Mahasiswa UNNES GIAT 3 Adakan Sosialisasi Pencegahan Stunting & Pemberian Makanan Tambahan (PMT) di Desa Kertosari Kecamatan Jumo

6 Desember 2022   10:25 Diperbarui: 6 Desember 2022   10:44 173 0
Minggu (27/11) Mahasiswa UNNES GIAT Angkatan 3 Tahun 2022 melakukan sosialisasi pencegahan stunting dan pemberian makanan tambahan (PMT) terhadap anak-anak yang dinyatakan stunting di Desa Kertosari, Kecamatan Jumo, Kabupaten Temanggung yang dilakukan secara door to door. Kegiatan sosialisasi ini merupakan salah satu program kerja dari mahasiswa UNNES yang sedang melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Kertosari. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun