Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa UB Ciptakan Alat Monitoring dan Terapi untuk Penderita Nyeri pada Rahang

6 Oktober 2023   21:05 Diperbarui: 6 Oktober 2023   21:07 156 0
Teknologi saat ini terus berkembang dan menghadirkan semakin banyak kemudahan yang dapat dirasakan manusia, Hal tersebut memberikan keuntungan yang dapat dimanfaatkan dengan baik, salah satunya dalam dunia kedokteran gigi. Namun, pada saat ini di Indonesia, kesadaran masyarakat tentang penyakit dalam ranah kedokteran gigi masih terbilang kurang. Seringkali masyarakat menganggap sebelah mata mengenai hal tersebut, salah satunya adalah TMD (Temporomandibular Disorder), yaitu gangguan temporomandibular yang ditandai dengan nyeri kraniofasial yang meliputi sendi temporomandibular/temporomandibular joint (TMJ), otot pengunyahan, atau otot yang mensarafi kepala dan leher.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun