Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh..
Bismillahirrahmanirrahim
Artikel saya kali ini akan membahas Filsafat Pendidikan Rekontruksionisme dan Tokoh-tokoh pemikirannya.
Sudah tau apa yang di maksud dengan  Rekontruksionisme ??????
Mari kita simak penjelasannya...........
Rekontruksionisme berasal dari kata "recontruct" yang artinya mengatur kembali secara baik. Dalam pendidikan Rekontruksionisme ini merupakan aliran yang berusaha mengatur susunan kehidupan yang lama dengan memperbaiki ke susunan yang modern.Â