Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Peran Pajak untuk Menciptakan Pendidikan Berkelanjutan

30 Juni 2024   21:42 Diperbarui: 30 Juni 2024   23:09 51 2
Pendidikan merupakan salah satu aspek yang mempengaruhi majunya suatu negara. Dengan pendidikan yang berkualitas dan mampu didapatkan oleh warganya akan menghasilkan sumber daya manusia yang unggul. Pendidikan merupakan hak warga negara Indonesia hal ini sendiri tercantum dalam undang-undang Pasal 28C ayat (1) UUD 1945 setiap orang berhak mengembangkan diri melalui pemenuhan kebutuhan dasarnya, berhak mendapat pendidikan dan memperoleh manfaat dari ilmu pengetahuan dan teknologi, seni dan budaya, demi meningkatkan kualitas hidupnya dan demi kesejahteraan umat manusia. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun