Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ramadan

Penjelasan Makna Puasa dan Makna Ramadhan dalam Kitab Risalah Ash-Shiyam

29 Maret 2023   14:35 Diperbarui: 31 Maret 2023   08:48 653 2
Lafadz الصِّيَامُ وَالصِّوْمُ menjadi mashdar lafadz صَامَ diucapkan : صَامَ يَصُوْمُ صَوْمًا وَصِيَامًا dan benar-benar terdapat 2 mashdar di dalam Al-Qur’an. Lafadz الصِّيَامُ secara bahasa yaitu menahan dan mencegah dari setiap sesuatu, Allah SWT berfirman dalam ceritanya Sayyidah Maryam : اِنِّيْ نَذَرْتُ لِلرَّحْمنِ صَوْمًا (Maryam ayat 26) (Artinya : Sesungguhnya aku nadzar kepada Dzat yang Maha Pengasih untuk berpuasa) yakni menahan dan diam dari berbicara. Diucapkan kuda yang menahan : ketika kuda menahan dari jalan. Angin yang diam : ketika angina menahan dari meniup. Maka setiap orang yang menahan dari makan, berbicara, atau berjalan, maka disebut orang yang puasa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun