Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kontroversi Netizen Indonesia di Facebook terhadap Pernikahan Pasangan Gay Thailand Dikaji dalam Perspektif Teori Perilaku

17 Mei 2021   22:20 Diperbarui: 17 Mei 2021   22:33 203 3
Pernikahan sejatinya merupakan momen bahagia dan spesial bagi setiap orang yang merayakan. Hal tersebut sepatutnya juga dirasakan oleh pasangan gay asal Thailand yang menggelar pernikahan secara resmi pada bulan April 2021 lalu. Seperti tidak ada jera, netizen Indonesia berulah dengan menghujat habis-habisan pada unggahan foto pernikahan pasangan gay tersebut di Facebook dengan dalih “dilarang tuhan” atau “membuat dunia akan kiamat”. Merasa terkejut atas prilaku netizen Indonesia, salah satu pasangan gay tersebut menyampaikan keheranannya atas kontroversi yang terjadi “kami menikah di rumah dan di negara sendiri secara resmi, mengapa netizen Indonesia bersikap kasar dan mendramatisasi hal tersebut?”. Merasa dirinya dipermalukan dan mendapat ancaman mati kepada pasangan gay tersebut, orang tua, hingga fotografer pernikahan, akhirnya pasangan ini terpaksa menempuh jalur hukum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun