Konsep pertama kali yang ditemukan oleh steve jobs dalam mengembangkan produk apple yaitu membuat suatu karya yang memiliki nilai kombinasi antara kekuatan dan keindahan. Sehingga tujuan dari penelitian yang dilakukan adalah membuat teknologi yang mutakhir. Cara yang digunakan berbeda dengan yang dilakukan oleh orang lain. Karena untuk mencapai tujuannya adalah  kita tidak boleh berhenti berinovasi.
KEMBALI KE ARTIKEL