Setiap makhluk hidup pasti memiliki yang namanya masalah. Bohong kalau ada yang mengatakan hidupnya mulus - mulus saja tanpa masalah, tetapi tingkatan masalah setiap orang berbeda - beda, ada yang memiliki masalah ringan, sedang hingga berat. Â Orang yang tidak mampu menyelesaikan masalahnya sendiri cenderung akan stres bahkan bisa berujung bunuh diri.
KEMBALI KE ARTIKEL