Walau judul film ini adalah Longlegs, jangan berharap bahwa ada keterkaitan dengan kaki yang panjang atau berjenjang, karena hal itu sama sekali tidak ada hubungannya. Pemberian nama Longegs adalah sesuatu yang dipilih oleh sutradara dan penulis cerita film ini Osgood Perkins. Seperti yang dia ungkapkan pada salah satu wawancaranya dengan media cetak Amerika:
KEMBALI KE ARTIKEL