Jika mendengar kata “Tempe” tentunya kita sudah tidak asing lagi, tempe merupakan makanan tradisional khas Indonesia yang dimakan sehari-hari. Pada umumnya tempe dibuat dari kacang kedelai, tapi kalian tau ga sih kalau tempe juga bisa menggunakan kacang lain salah satunya yaitu kacang koro benguk.
KEMBALI KE ARTIKEL