Tiap negeri memiliki kekhasan tersendiri dalam menjalani tradisi berpuasa. Pebedaan satu negeri ke negeri lainnya, memperkaya khasanah budaya bangsa umat Islam dimanapun berada. Meskipun dengan satu iman yang sama, kitab yang sama, arah kiblat yang sama, soal bagaimana mengekspresikan tata cara menyambut, mengisi dan mengakhiri bulan suci Ramadhan, menjadi menarik karena adanya perbedaan tadi.
KEMBALI KE ARTIKEL