Dr. Muhammad Rohmadi, M. Hum. merupakan salah satu akademisi dan dosen Program Studi (Prodi) Pendidikan Luar Biasa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS). Dosen yang akrab disapa dengan Pak Rohmadi ini lahir di Sragen, 13 Oktober 1976.
KEMBALI KE ARTIKEL