Jokowi menegaskan bahwa impor Indonesia Rp 320 Triliun untuk pangan. Kalau masalah impor pangan ini bisa diselesaikan, neraca perdagangan Indonesia akan baik. Kita tidak usah keluarkan uang untuk impor bahan pangan. Jokowi juga menyindir banyak pengusaha dalam negeri yang masih menyimpan uang di luar negeri,”kalau persepsi bisa dibangun dari dunia usaha, kita ada harapan tumbuh lebih baik, ya kita akan tumbuh. Bapak ibu kan punya uang, ada yang disimpan di rumah, bank, Singapura, Swiss, Hongkong”, sindir Jokowi dalam acara Presiden Jokowi menjawab tantangan ekonomi di ruang cendrawasih JCC, Jakarta, Kamis kemarin (9/7/2015).
KEMBALI KE ARTIKEL