Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Memurnikan Nilai-Nilai Pancasila pada Kaum Milenial di Era Globalisasi Budaya

13 Juni 2021   14:23 Diperbarui: 13 Juni 2021   14:39 633 1
Generasi milenial saat ini merupakan generasi yang cepat menerima perubahan dan perkembangan di berbagai aspek, begitu pula dengan budaya. Pesatnya perkembangan budaya global menjadikan berbagai keuntungan bahkan kerugian-pun bisa didapatkan. Berkaitan dengan hal tersebut, perlu adanya pembenahan berbagai aspek bersama-sama agar kerugian tersebut bisa diminimalisir dengan sebaik mungkin termasuk di dalamnya pemurnian nilai-nilai pancasila sebagai garda terdepan dalam menanggulagi nilai negatif dari arus globalisasi budaya tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun