Agama islam mengajarkan bahwasannya kebahagiaan tidak hanya datang pada hal-hal duniawi saja tetap pada kedamaian batin dan hubungan yang harmonis dengan Allah,manusia dan lingkungannya. Islam memberikan konsep kebahagiaan yang ,mencakup antara keseimbangan duniawi dan akhirat diatara materi dan spiritual. Konsep kebahagiaan dalam islam,  bagaimana agama dapat menjanjikan kebahagiaan? yaitu  melalui ketaatan kepada tuhan , dan menjauhi larangannya serta menjaga batin dan hati kitaÂ
KEMBALI KE ARTIKEL