Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Menjaga Kesehatan dari Polusi

20 Oktober 2022   08:09 Diperbarui: 20 Oktober 2022   08:16 47 1
Sekarang Hidup tidak bisa terlepas dari yang namanya polusi.bentuk polusi cukup beragam pada saat ini mulai dari polusi udara,polusi air hingga polusi tanah.
Polusi udara yang menjadi penyebab utama buruknya kualitas udara tentu menjadi hal penting yang harus diwaspadai. Sebab,tanpa adanya tindakan penanggulangan, pastinya hal ini akan memberikan pengaruh yang buruk untuk kesehatan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun