Kotabaru, infoPAS - Menjelang penutupan tahun 2024, Kepala Lapas Kelas IIA Kotabaru, Doni Handriansyah, menggelar dialog refleksi akhir tahun yang dilaksanakan dalam apel pagi pegawai dan dilanjutkan dengan rapat pejabat struktural. Dalam kesempatan tersebut, Kalapas memberikan arahan strategis sebagai evaluasi dan pedoman dalam pelaksanaan tugas di tahun mendatang, Selasa, (31/12/2024). Â
KEMBALI KE ARTIKEL