Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Seminar Strategi Pemasaran di Era digitalisasi: KKN IAIN Kediri untuk Meningkatkan Sektor Perikanan!

4 Agustus 2023   12:22 Diperbarui: 4 Agustus 2023   12:42 179 0
Dalam suatu pengabdian Masyarakat tentunya diperlukan suatu kegiatan dan serangkaian acara yang mendukungnya. Sosialisasi ini adalah Langkah awal untuk program kerja mahasiswa KKN. Sosialisasi merupakan bidang yang mencakup pemeriksaan mengenai lingkungam kulturan sosial dari sebuah Masyarakat. Kegiatan ini dilakukan agar tersampaikan secara jelas dan terperinci melalui program kerja yang akan dilakukan oleh kelompok 65 KKN IAIN KEDIRI selama 45 hari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun