Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Optimalisasi Rumah Pangan Lestari Wujud Kemandirian Ketahanan di Masa Pandemi

2 Maret 2022   18:34 Diperbarui: 11 Maret 2022   09:23 266 1
Rumah Pangan Lestari (RPL) adalah rumah penduduk yang mengusahakan pekarangan secara insentif untuk dimanfaatkan dengan berbagai sumberdaya lokal secara bijaksana yang menjamin kesinambungan penyedia bahan pangan rumah tangga yang berkualitas dimana RPL sendiri merupakan program pemerintah untuk masyarakat dalam hal pemanfaatan pekarangan. "Masa pandemi sekarang ini diperlukan kesadaran akan pemenuhan gizi keluarga untuk memenuhi kebutuhan gizi dalam tubuh. Pemenuhan gizi keluarga dapat diperoleh dari beberapa sumber misalnya sayur mayur, tanaman obat, buah serta beberapa hewan ternak seperti ayam maupun ikan" ujar Robby Sandhi Dessyarti selaku Pembimbing Lapangan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun