Pengalaman mengajarkan kita banyak hal. Pengalaman juga guru terbaik dalam hdup ini. Maka jangan lupakan pengalaman-pengalaman yang sudah di lalui selama ini. Dan jangan remehkan pengalaman sekecil apapun. Pengalaman yang satu dengan yang lainnya tidak pernah sama. Itulah membuat Anda dan kita menjadi istimewa.