Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Himpsi Wilayah Jambi Ramaikan Hari Kesehatan Nasional 2024

10 Desember 2024   10:35 Diperbarui: 10 Desember 2024   10:41 31 0
Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60, Himpsi Wilayah Jambi turut memeriahkan acara dengan mengadakan kegiatan jalan santai di kawasan Kantor Gubernur Jambi, Sabtu (16/11/2024). Acara yang mengambil tema "Gerak Bersama, Sehat Bersama" ini dimulai dari titik start di Kantor Gubernur Jambi dan kembali berakhir di lokasi yang sama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun