Isu ini coba saya angkat mengingat ternyata tak mudah untuk mengalahkan bahkan kalau bisa memberantas keberadaan mereka. Pasalnya jika kerakusan dan ketamakan masih terus dimiliki oleh segelintir orang-orang yang ada dan bahkan mereka punya kekuasaan dan duduk di pemerintahan.