Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Sri Paus, Pembelajaran Kritis Bagi Para Pemimpin dan Penguatan Toleransi Antar Umat Beragama

3 September 2024   22:31 Diperbarui: 7 September 2024   21:31 330 14

Dua pembelajaran yang paling menarik dan patut menjadi perhatian kita dari kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia, adalah tentang empati dalam wujud kesederhanaan diri, ia mendedikasikan diri sebagai tokoh yang melayani--seorang servant leader, serta konsistensinya dalam mendukung nilai-nilai toleransi antar umat beragama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun