Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Perkembangan dan Cara Menghadapi Suatu konflik di Dalam Sebuah Tim

24 Juli 2018   19:29 Diperbarui: 24 Juli 2018   19:45 613 1
Tim adalah kelompok yang terdiri dari dua orang atau lebih yang saling berhubungan atau bekerja sama untuk tujuan yang sama. Dalam tim setiap orang mempunyai tugas yang mana dalam tugas tersebut terdapat subtugas yang saling terkait. Menurut Naresh Jain (2009). Tim memiliki anggota dengan keterampilan yang saling melengkapi dan menghasilkan sinergi melalui upaya yang terkoordinasi yang memungkinkan setiap anggota untuk memaksimalkan kekuatan mereka dan meminimalkan kelemahan mereka.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun