Petani adalah ujung tombak dalam ketahanan pangan sebuah negara. Indonesia meski telah mulai menuju era industri, namun tak dapat mengingkari jatidirinya sebagai negeri agraris. Sayangnya, potret petani kita masih dipenuhi nuansa buram. Bahkan data menunjukkan jumlah petani nasional makin
menurun. Namun bukan berarti tidak tersisa harapan. Masih banyak petani yang memilih setia di bidangnya, bahkan semakin memerhatikan kualitas dan kuantitas pekerjaannya.
KEMBALI KE ARTIKEL