Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pengelolaan Pembiayaan Pendidikan menurut Arikunto

3 Desember 2024   19:59 Diperbarui: 3 Desember 2024   20:02 19 0
Menurut Suharsimi Arikunto, pengelolaan pembiayaan pendidikan adalah bagian dari manajemen pendidikan yang bertujuan untuk menjamin efisiensi, efektivitas, dan akuntabilitas dalam penggunaan sumber daya keuangan. Pengelolaan ini dimulai dari proses perencanaan, di mana kebutuhan biaya pendidikan diidentifikasi dan estimasi biaya disusun untuk mencapai tujuan pendidikan. Dalam perencanaan ini, berbagai komponen yang diperlukan untuk mendukung operasional pendidikan, seperti fasilitas, tenaga pendidik, dan program pembelajaran, harus diperhitungkan dengan baik agar anggaran yang disusun relevan dan realistis.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun