Mohon tunggu...
KOMENTAR
Seni

Menggali Jejak Mimi Rasinah, Sang Pelestari Topeng Indramayu

24 Desember 2024   20:10 Diperbarui: 24 Desember 2024   20:29 27 0
Sosok Rasinah, yang lebih dikenal sebagai Mimi Rasinah, tentu tak pernah lepas dari ingatan masyarakat Indramayu. Lahir pada 3 Februari 1930 di Pekandangan, Indramayu. Rasinah identik dengan garis keturunan yang penuh dengan tradisi seni. Ayah Rasinah, Lastra merupakan dalang wayang kulit sekaligus mentor pertama dalam membina melestarikan kesenian tari topeng. Sementara ibunya, Sarminah adalah seniman ronggeng yang menambahkan ciri khasnya sendiri terhadap proses latihan awal bagi Sang maestro yaitu Rasinah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun