Kepemimpinan merupakan unsur kunci dalam menentukan arah dan keberhasilan suatu masyarakat atau organisasi. Sebagai pilar utama yang membimbing dan menginspirasi orang lain, seorang pemimpin tidak hanya diharapkan untuk memimpin dengan bijaksana tetapi juga memiliki visi jangka panjang yang dapat membawa perubahan positif. Dalam hal ini akan membahas pentingnya kepemimpinan visioner dalam membentuk masa depan yang lebih baik. Namun, kepemimpinan adalah kemampuan seseorang untuk mempengaruhi orang lain untuk mencapai tujuan mereka. Pemimpin adalah orang yang mempunyai kemampuan untuk mempengaruhi orang lain dalam rangka pencapaian tujuan tertentu
KEMBALI KE ARTIKEL