Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Problematika dan Revelansi Nilai Moral dalam ke 5 Sila Pancasila di Era Modern

1 Oktober 2024   23:37 Diperbarui: 1 Oktober 2024   23:37 124 1
Menguak tentang nilai - nilai moralitas yang terdapat di kelima sila Pancasila kita harus mengetahui dahulu tentang pancasia dan juga nilai-nilai moral. Tentu kita tidak asing dengan kata panca dan sila yang bermakna lima dan dasar. Dari kata tersebut dapat disimpulkan bahwa Pancasila disini merupakan dasar negara dan juga sebagai pedoman hidup masyarakat Indonesia. Dan nilai moral yaitu prinsip yang diambil untuk menilai suatu Tindakan ataupun Keputusan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun