Beroperasinya dua transportasi massal, yakni Lintas Rel Terpadu (LRT) dan Moda Raya Terpadu (MRT), sepatunya menjadi momentum membangun budaya bertransportasi publik dikalangan warga Jakarta. Sepatutnya, pemerintah DKI Jakarta perlu melakukan serangkaian upaya untuk hal tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL